Main Article Content
Abstract
Latar belakang: Pelaksanaan dokumentasi keperawatan yang baik dan efisien dapat dijadikan alat komunikasi antara profesi kesehatan, memudahkan alur dan koordinasi dalam perawatan pasien untuk mengevaluasi asuhan keperawatan yang di berikan kepada klien. Dalam mewujudkan catatan dokumentasi asuhan keperawatan bermutu diperlukan komponen yang harus dilaksanakan oleh perawat yaitu pengetahuan, sikap peduli, hubungan perawat-klien, tindakan/kemampuan perawat memenuhi kebutuhan klien dan kolaborasi/kemitraan. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku perawat dalam pendokumentasian di RSUD Porsea dengan metode korelasional. Metode: Design penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif metode korelasional yang dilaksanakan pada Bulan November tahun 2022 pada 38 orang dengan tehnik pengambilan sampling yaitu total sampling. Instrumen penelitian yang digunakan adalah kuesioner, lembar check list yaitu kuesioner faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku perawat tentang pendokumentasian terdiri dari 25 item pernyataan dan kuesioner pendokumentasian asuhan keperawatan perawat terdiri dari 15 item pernyataan. Hasil penelitian: menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara faktor sarana dan prasarana dan faktor pelatihan dengan pendokumentasian perawat di RSUD Porsea dengan (p=0.023), akan tetapi tidak ada hubungan antara faktor pengetahuan dengan pendokumentasian perawat di RSUD Porsea (p=0.767). Demi peningkatan kualitas diharapkan pihak manajemen rumah sakit terutama bidang keperawatan dapat memfasilitasi peningkatan pendokumentasian perawat dengan cara mengupdate sistem pendokumentasian, menyediakan sarana dan sarana misalnya komputerisasi dalam proses dokumentasi.
Keywords
Article Details
References
- Ahmad H ’Aziz. 2017. Hubungan Antara Pendidikan Dan Pengetahuan Perawat Dengan Kelengkapan Pendokumentasian Askep ;(269):1–10.
- Aini, N. 2018. Teori Model Keperawatan. Universitas Muhammadiyah Malang.
- Budiman, B.A. 2013. Penelitian Kesehatan Tingkat Pengetahuan & Perilaku Manusia. Yogyakarta: Banyu Media
- Dermawan, D. 2012. Proses Keperawatan: Penerapan Konsep & Kerangka Kerja. Yogyakarta : Gosyen
- Dian W. 2012. Pengantar Manajemen. Semarang: PT. Gramedia Pustaka Utama.
- Erna NK, Luh N, Thrisna P, Azis A. 2020. Kepatuhan Perawat dalam Melakukan Dokumentasi Asuhan Keperawatan. Vol;3(1):17–23.
- Hasibuan MS. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan ke. Jakarta: Bumi Aksara.
- Kementerian Kesehatan RI. (2014). Undang-Undang Republik Indonesia No. 38 Tahun 2014 tentang keperawatan. Jakarta: Kemenkes
- Kumajas, F. W., Warouw, H., & Bawotong, J. 2014. Hubungan karakteristik individu dengan kinerja perawat di ruang rawat inap penyakit dalam RSUD Datoe Binangkang Kabupaten Bolaang Mongondow. JKP, 2(2).
- Muhlisin A. 2011. Dokumetasi Keperawatan. Yogyakarta: Gosyen Publishing.
- Nursalam. 2012. Manajemen Keperawatan Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. 3rd ed. Jakarta: Salemba Medika.
- Nursalam. 2015. Manajemen Keperawatan, Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. (ed. 4) Jakarta: Salemba Medika.
- Pujiati. 2018. Pengaruh Kompetensi, Beban Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Perawat Rumah Sakit Umum (Rsu) Avisena Cimahi. 28–29.
- Samsinar Butar butar dkk. 2022. Pengantar Konsep Dasar Keperawatan. Medan: Yayasan Kita Menulis
- Suarli. S dan Yanyan Bahtiar. 2012. Manajemen Keperawatan dengan Pendekatan Praktis. Jakarta: Erlangga.
- Setiadi. 2012. Konsep dan Penulisan Dokumentasi Proses Keperawatan Teori dan Praktik. Yogyakarta: Graha Ilmu
- Wahid, & Suprapto. 2012. Dokumentasi Proses Keperawatan. Nuha Medika.
- Wattimena Maria. 2008. Penerapan Standar Asuhan Persalinan Normal (APN) oleh Bidan Di RSUD Kabupaten Sorong Papua Barat. Universitas Diponegoro
- Wisuda, A. C., & Putri, D. O. 2019. Kinerja Perawat Pelaksana Dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Di Instalasi Rawat Inap. Jurnal’Aisyiyah Medika, 4(2), 230–238.
References
Ahmad H ’Aziz. 2017. Hubungan Antara Pendidikan Dan Pengetahuan Perawat Dengan Kelengkapan Pendokumentasian Askep ;(269):1–10.
Aini, N. 2018. Teori Model Keperawatan. Universitas Muhammadiyah Malang.
Budiman, B.A. 2013. Penelitian Kesehatan Tingkat Pengetahuan & Perilaku Manusia. Yogyakarta: Banyu Media
Dermawan, D. 2012. Proses Keperawatan: Penerapan Konsep & Kerangka Kerja. Yogyakarta : Gosyen
Dian W. 2012. Pengantar Manajemen. Semarang: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Erna NK, Luh N, Thrisna P, Azis A. 2020. Kepatuhan Perawat dalam Melakukan Dokumentasi Asuhan Keperawatan. Vol;3(1):17–23.
Hasibuan MS. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan ke. Jakarta: Bumi Aksara.
Kementerian Kesehatan RI. (2014). Undang-Undang Republik Indonesia No. 38 Tahun 2014 tentang keperawatan. Jakarta: Kemenkes
Kumajas, F. W., Warouw, H., & Bawotong, J. 2014. Hubungan karakteristik individu dengan kinerja perawat di ruang rawat inap penyakit dalam RSUD Datoe Binangkang Kabupaten Bolaang Mongondow. JKP, 2(2).
Muhlisin A. 2011. Dokumetasi Keperawatan. Yogyakarta: Gosyen Publishing.
Nursalam. 2012. Manajemen Keperawatan Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. 3rd ed. Jakarta: Salemba Medika.
Nursalam. 2015. Manajemen Keperawatan, Aplikasi dalam Praktik Keperawatan Profesional. (ed. 4) Jakarta: Salemba Medika.
Pujiati. 2018. Pengaruh Kompetensi, Beban Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Perawat Rumah Sakit Umum (Rsu) Avisena Cimahi. 28–29.
Samsinar Butar butar dkk. 2022. Pengantar Konsep Dasar Keperawatan. Medan: Yayasan Kita Menulis
Suarli. S dan Yanyan Bahtiar. 2012. Manajemen Keperawatan dengan Pendekatan Praktis. Jakarta: Erlangga.
Setiadi. 2012. Konsep dan Penulisan Dokumentasi Proses Keperawatan Teori dan Praktik. Yogyakarta: Graha Ilmu
Wahid, & Suprapto. 2012. Dokumentasi Proses Keperawatan. Nuha Medika.
Wattimena Maria. 2008. Penerapan Standar Asuhan Persalinan Normal (APN) oleh Bidan Di RSUD Kabupaten Sorong Papua Barat. Universitas Diponegoro
Wisuda, A. C., & Putri, D. O. 2019. Kinerja Perawat Pelaksana Dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatan Di Instalasi Rawat Inap. Jurnal’Aisyiyah Medika, 4(2), 230–238.