Main Article Content
Abstract
Hemodialisis merupakan proses terapi pengganti ginjal yang berfungsi mengeluarkan sisa-sisa metabolik dalam tubuh pada pasien PGK. Pasien PGK mengalami kelebihan volume cairan, sehingga perlu adanya pembatasan ciran, adanya pembatasan cairan pada pasien hemodialisa menyebabkan mulut kering. Mulut kering yang dialami pasien dapat menyebabkan rasa haus yang tinggi, rasa haus yang tinggi dapat menyebabkan ketidakpatuhan terhadapa diet pembatasan cairan. Akibat dari pembatasan cairan atau pengurangan intake cairan yang dilakukan pada pasien hemodialisis mengakibatkan timbulnya rasa haus menyebabkan pasien punya keinginan untuk minum. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran rasa haus yang dialami oleh pasien selama menjalani hemodialisa. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif, dengan metode metode studi survei. Jumlah responden yang diteliti sebanyak 113 orang yang menjalani hemodialisis di unit Hemodialisa RS PGI Cikini. Hasil penelitian ini menemukan bahwa jumlah reponden yang merasa haus paling banyak pada level sedang dengan jumlah 80 responden dengan jumlah persentase 77,36%. Kesimpulan gambaran level rasa haus pada responden adalah tingkat sedang.
Keywords
Article Details
References
- Aisara, S., Syaiful, A., & Yanni, M. (2018). Gambaran Klinis Penderita Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis Di RSUP Dr. M. Djamil Padang. Jurnal Kesehatan Andeles, 42-50.
- Alfianika, N. (2018). Buku Ajar Metode Penelitian Pengajaran Bahasa Indonesia. Yogyakarta: Cv Budi Utama.
- Astri, A., Ari, U., Lintang, D. S., & Henry, S. (2018). Scrining Fungsi Ginjal sebagai Perbaikan Outcome. Jurnal Kesehatan Masyarakat , 191-199.
- Cholina, S. T. (2020). Buku Ajar Manajemen Komplikasi pada Pasien Hemodialisa. Yogyakarta : Cv Budi Utama .
- Dewi, A. P., Endiana, M. D., & Arizona, E. P. (2017). Pen garuh Rasio Likuditas Leverage Proftabilitasa terhadap Financial Destrres pada Perusahaan Manufakture . Jurnal Ekonomi Indonesia.
- Fitrah, M., & Luthifiyah. (2017). Metodologi Penelitian; Penelitian Kuantitatif, Tindakan Kelas & Studi Kasus. Jawa Barat: Cv Jejak.
- Gurning, L. (2018). Pengaruh Manajemen Asupan Makanan: Diet Rendah Gram Terhadap Rasa Haus pada Pasien Gagal Ginjal Kronik dengan Hemodialisa Di RSUP H. ADAM MALIK MEDAN . Universitas Sumatra Utara, 1-158.
- Hanggarani, A., & Saputra, W. A. (2019). Pengaruh Permen Karet Terhadap Rasa Haus pada Pasien Chronic Kidney Disease yang Menjalani Terapi Hemodialisa Di RSUD Soehardi Prijonegoro Sragen. Universitas Kusuma Husada SUrakarta, 1-18.
- Haryanti, I. P., & Nisa, K. (2015). Terapi Konservatif dan Terapi Pengganti Ginjal sebagai Penatalaksanaan pada Gagal Ginjal Kronik. Majority, 49-54.
- Hutagaol, & Emma, V. (2016). Peningkatan Kualitas Hidup pada Pasien Penderita Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Terapi Hemodialisa Malalui Psychological Intervention Di Unit Hemodialisa RS Royal Prima Medan Tahun 2016. Universitas Prima Indonesia Medan, 1-18.
- Igo, K. R. (2018 ). Pebandiangan Rasa Haus pada Pasian Penyakit Gagal Ginjal Kronik Antara Mengunyah Permenkaret Rendah Gula dan Kumur Air Matang di Ruang Hemodialisa Rsud. Abdul Wahab Sjahrane Samarinda. Poltekes Klimantan Timur , 1-103.
- Kusuma, B. A., & Armiyati, Y. (2019). Hemodialisa. Jurnal Christa Hospital, 6-11.
- Maiani, & Fitri. (2015). kualitas hidup pasien penyakit ginjal kronik yang mejalani hemodialisa: sistematic revew. NERS JURNAL KEPERAWATAN, 1-8.
- Mukhlis, S., Amin, Z., & Ari, K. (2014). Efektivitas Fruit Frozen terhadap Keluhan Haus dan Mulut Keringpada Pasien CHF yang Menjalani Program Restriksi Cairandi Ruang UPJ RSUP Dr. Kariadi Semarang. Medical Hospitalia, 156-161.
- Najikhan ulya, W. (2020). Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Dengan Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Dengan Berkumur Air Matang. nurs muda, 1-6.
- Pranandari, R., & Supadmi, W. (2015). Faktor Resiko Gagal Ginjal Kronik Di Unit
- Majalah Farmaseutik, , 316-120.
- Rantepadang, A., & Taebenu, G. G. (2019). Pengaruh Mengunyah Permen Karet terhapap Rasa Huas pada Pasien Hemodialisa . Nutrix Journal, 1-7.
- Riskesdas. (2018). Laporan Nasional Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, 2018 . Riskesdas.
- Said, H., & Mohammed, H. (2013). Effec of Chewing Gum on Xerostamia, Thirst and Interdialytic Weight Gian in Patients on Hemodialysis. Life Science Journal , 1768.
- Suciati, A. D., & Sureskiarti, E. (2017 ). Analisa Praktek Klinik Keperawatan pada Pasien Chronic Kidney Disease dengan Intervensi Inovasi Berkumur Air Matang dan Mengisap Es Batu Terhadap Penurunan Rasa Huas di Ruang Hemodialisa RSUD Abdu Wahab Sjahranie Samarinda . Juenal Farmaseutik.
- Suciati, A., & Sureskiariti, E. (2017). Analisis Praktik Klinik Keperawatan pada Pasien CKD (Chronic Kidney Disease)dengan Intervensi Inovasi Berkumur Air Matang dan Menghisap Es Batu Terhadap Penurunan Rasa Haus di Ruang Hemodialisa RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda Tahun 2017. PROGRAM STUDI PROFESI NERS, 1-96.
- Sukriswati, I. (2016). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kualitas Hidup pada Pasien Gagal Ginjal Krinik yang Menjalani Hemodialisa Di RSUD Moewardi Surakarta. Universitas Muhammadyiah Surakarta, 8-35.
- Susianti, H. (2019). Memahami Interppretasi Pemeriksaan Laboratorium Penyakit Ginjal Kronis. Malang: UB Press.
- Ulya, N., & Warsono. (2020). Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Dengan Berkumur Air Matang. Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas, 1-6.
- Wiliyanatri, F. P., & Muhith, A. (2019). Life Experience of Chronic Kidney Disease Undergoing Hemodialysis . NurseLine Journal, 54-60.
- Yekti, & Ks. (2015). Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD)
- Dengan Berkumur Air Matang. Poltekkes Kemenkes Yogyakarta, 1-15.
- Yunie, A., Khoiriyah, & Ahmad, M. (2019). Optimizing of Thirst Management on CKD Patients Undergoing. media keperawatan indonesia, 38-48.
References
Aisara, S., Syaiful, A., & Yanni, M. (2018). Gambaran Klinis Penderita Penyakit Ginjal Kronik yang Menjalani Hemodialisis Di RSUP Dr. M. Djamil Padang. Jurnal Kesehatan Andeles, 42-50.
Alfianika, N. (2018). Buku Ajar Metode Penelitian Pengajaran Bahasa Indonesia. Yogyakarta: Cv Budi Utama.
Astri, A., Ari, U., Lintang, D. S., & Henry, S. (2018). Scrining Fungsi Ginjal sebagai Perbaikan Outcome. Jurnal Kesehatan Masyarakat , 191-199.
Cholina, S. T. (2020). Buku Ajar Manajemen Komplikasi pada Pasien Hemodialisa. Yogyakarta : Cv Budi Utama .
Dewi, A. P., Endiana, M. D., & Arizona, E. P. (2017). Pen garuh Rasio Likuditas Leverage Proftabilitasa terhadap Financial Destrres pada Perusahaan Manufakture . Jurnal Ekonomi Indonesia.
Fitrah, M., & Luthifiyah. (2017). Metodologi Penelitian; Penelitian Kuantitatif, Tindakan Kelas & Studi Kasus. Jawa Barat: Cv Jejak.
Gurning, L. (2018). Pengaruh Manajemen Asupan Makanan: Diet Rendah Gram Terhadap Rasa Haus pada Pasien Gagal Ginjal Kronik dengan Hemodialisa Di RSUP H. ADAM MALIK MEDAN . Universitas Sumatra Utara, 1-158.
Hanggarani, A., & Saputra, W. A. (2019). Pengaruh Permen Karet Terhadap Rasa Haus pada Pasien Chronic Kidney Disease yang Menjalani Terapi Hemodialisa Di RSUD Soehardi Prijonegoro Sragen. Universitas Kusuma Husada SUrakarta, 1-18.
Haryanti, I. P., & Nisa, K. (2015). Terapi Konservatif dan Terapi Pengganti Ginjal sebagai Penatalaksanaan pada Gagal Ginjal Kronik. Majority, 49-54.
Hutagaol, & Emma, V. (2016). Peningkatan Kualitas Hidup pada Pasien Penderita Gagal Ginjal Kronik yang Menjalani Terapi Hemodialisa Malalui Psychological Intervention Di Unit Hemodialisa RS Royal Prima Medan Tahun 2016. Universitas Prima Indonesia Medan, 1-18.
Igo, K. R. (2018 ). Pebandiangan Rasa Haus pada Pasian Penyakit Gagal Ginjal Kronik Antara Mengunyah Permenkaret Rendah Gula dan Kumur Air Matang di Ruang Hemodialisa Rsud. Abdul Wahab Sjahrane Samarinda. Poltekes Klimantan Timur , 1-103.
Kusuma, B. A., & Armiyati, Y. (2019). Hemodialisa. Jurnal Christa Hospital, 6-11.
Maiani, & Fitri. (2015). kualitas hidup pasien penyakit ginjal kronik yang mejalani hemodialisa: sistematic revew. NERS JURNAL KEPERAWATAN, 1-8.
Mukhlis, S., Amin, Z., & Ari, K. (2014). Efektivitas Fruit Frozen terhadap Keluhan Haus dan Mulut Keringpada Pasien CHF yang Menjalani Program Restriksi Cairandi Ruang UPJ RSUP Dr. Kariadi Semarang. Medical Hospitalia, 156-161.
Najikhan ulya, W. (2020). Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Dengan Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Dengan Berkumur Air Matang. nurs muda, 1-6.
Pranandari, R., & Supadmi, W. (2015). Faktor Resiko Gagal Ginjal Kronik Di Unit
Majalah Farmaseutik, , 316-120.
Rantepadang, A., & Taebenu, G. G. (2019). Pengaruh Mengunyah Permen Karet terhapap Rasa Huas pada Pasien Hemodialisa . Nutrix Journal, 1-7.
Riskesdas. (2018). Laporan Nasional Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, 2018 . Riskesdas.
Said, H., & Mohammed, H. (2013). Effec of Chewing Gum on Xerostamia, Thirst and Interdialytic Weight Gian in Patients on Hemodialysis. Life Science Journal , 1768.
Suciati, A. D., & Sureskiarti, E. (2017 ). Analisa Praktek Klinik Keperawatan pada Pasien Chronic Kidney Disease dengan Intervensi Inovasi Berkumur Air Matang dan Mengisap Es Batu Terhadap Penurunan Rasa Huas di Ruang Hemodialisa RSUD Abdu Wahab Sjahranie Samarinda . Juenal Farmaseutik.
Suciati, A., & Sureskiariti, E. (2017). Analisis Praktik Klinik Keperawatan pada Pasien CKD (Chronic Kidney Disease)dengan Intervensi Inovasi Berkumur Air Matang dan Menghisap Es Batu Terhadap Penurunan Rasa Haus di Ruang Hemodialisa RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda Tahun 2017. PROGRAM STUDI PROFESI NERS, 1-96.
Sukriswati, I. (2016). Hubungan Dukungan Keluarga dengan Kualitas Hidup pada Pasien Gagal Ginjal Krinik yang Menjalani Hemodialisa Di RSUD Moewardi Surakarta. Universitas Muhammadyiah Surakarta, 8-35.
Susianti, H. (2019). Memahami Interppretasi Pemeriksaan Laboratorium Penyakit Ginjal Kronis. Malang: UB Press.
Ulya, N., & Warsono. (2020). Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD) Dengan Berkumur Air Matang. Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas, 1-6.
Wiliyanatri, F. P., & Muhith, A. (2019). Life Experience of Chronic Kidney Disease Undergoing Hemodialysis . NurseLine Journal, 54-60.
Yekti, & Ks. (2015). Penurunan Rasa Haus Pada Pasien Chronic Kidney Disease (CKD)
Dengan Berkumur Air Matang. Poltekkes Kemenkes Yogyakarta, 1-15.
Yunie, A., Khoiriyah, & Ahmad, M. (2019). Optimizing of Thirst Management on CKD Patients Undergoing. media keperawatan indonesia, 38-48.