Main Article Content

Abstract


Efikasi diri adalah keyakinan individu terhadap kemampuannya dalam melakukan sesuatu untuk mencapai tujuan yang diinginkan. Mahasiswa keperawatan perlu yakin bahwa mereka dapat mengatasi hambatan yang mungkin datang selama perkuliahan, sehingga mahasiswa dapat berhasil dalam program perkuliahan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran efikasi diri mahasiswa keperawatan di Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode kuantitaf dengan menggunakan survei daring. Data dikumpulkan menggunakan teknik convenience sampling, memperoleh 751 responden. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner General Self Efficacy Scale (GSES) versi Indonesia yang sudah diuji validitas dan reliabilitasnya (Cronbach a= 0,761). Data dianalisis menggunakan metode statistik deskriptif. Hasil penelitian ini menemukan bahwa sebanyak 421 (56,1%) mahasiswa keperawatan memiliki efikasi diri yang tinggi dan sebanyak 330 (43,9%) mahasiswa keperawatan memiliki efikasi diri yang rendah. Rekomendasi untuk peneliti selanjutnya yaitu dapat menggunakan metode pengambilan sampel yang lebih tepat untuk mendapatkan distribusi responden yang merata dari setiap bagian di Indonesia dan dapat meninjau faktor-faktor tertentu yang mungkin berkontribusi terhadap efikasi diri mahasiswa.


Keywords

Efikasi diri mahasiswa keperawatan

Article Details

How to Cite
Harefa, E. Y. ., Simamora, E., Trimay, G., Juniarta, J., & Silitonga, E. . (2023). Gambaran Efikasi Diri Mahasiswa Keperawatan Di Indonesia . JURNAL KEPERAWATAN CIKINI, 4(1), 6-14. https://doi.org/10.55644/jkc.v4i1.98

References

  1. Adicondro, N., & Purnamasari, A. (2011). Efikasi diri, dukungan sosial keluarga dan self directed learning pada siswa kelas VIII. HUMANITAS: Indonesian Psychological Journal, 8(1). https://doi.org/10.26555/humanitas.v8i1.448
  2. Akhmad, V. S. (2017). Hubungan Efikasi Diri dengan Kesiapan Interprofesional Education (IPE) pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) UIN Alauddin Makassar. Universitas Islam Negeri Alauddin.
  3. Alavi, N. M. (2014). Self-Efficacy in Nursing Students. Nursing and Midwifery Studies, 3(4). https://doi.org/10.17795/nmsjournal25881
  4. Al-Ma’ruf, Z., & Ruhyana, R. (2013). Hubungan Minat Menjadi Ners dengan Kebiasaan Belajar dan Prestasi Mahasiswa Keperawatan STIKES Aisyiyah Yogyakarta (STIKES Aisyiyah Yogyakarta). STIKES Aisyiyah Yogyakarta. Retrieved from http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/681
  5. Bandura, A. (1997). Self-efficacy : The Exercise Control. In Harvard Mental Health Letter (Vol. 13).
  6. Born, A., Schwarzer, R., & Jerusalem, M. (1995). Indonesian adaptation of the General Self-Efficacy Scale. Retrieved December 23, 2022, from http://userpage.fu-berlin.de/~health/indonese.htm
  7. Damri, D., Engkizar, E., & Anwar, F. (2017). Hubungan self-efficacy dan prokrastinasi akademik mahasiswa dalam menyelesaikan tugas perkuliahan. JURNAL EDUKASI: Jurnal Bimbingan Konseling, 3(1). https://doi.org/10.22373/je.v3i1.1415
  8. Deniati, K., Anugrahwati, R., & Suminarti, T. (2018). Pengaruh Berfikir Kritis Terhadap Kemampuan Perawat Pelaksana Dalam Melakukan Asuhan Keperawatan Di Rumah Sakit Hermina Bekasi Tahun 2016. Jurnal Kesehatan Holistik (The Journal of Holistic Healthcare), 12(1).
  9. Ferianto, K., Ahsan, A., & Rini, I. S. (2016). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi self efficacy perawat dalam melaksanakan resusitasi pada pasien henti jantung. Jurnal Kesehatan Mesencephalon, 2(4). https://doi.org/10.36053/mesencephalon.v2i4.10
  10. Fismasari, Z., & Edwina, T. (2017). Hubungan antara Efikasi Diri dan Dukungan Keluarga dengan Kinerja Perawat. Jurnal Keperawatan Suaka Insan, 2(2).
  11. Fitriati, A. N., & Dewi, E. (2018). Hubungan antara Self Efficacy dengan Hasil Evaluasi Osca Mahasiswa Prodi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Surakarta (Universitas Muhammadiyah Surakarta). Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta. Retrieved from http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/64379
  12. Gharetepeh, A., Safari, Y., Pashaei, T., Razaei, M., & Bagher Kajbaf, M. (2015). Emotional intelligence as a predictor of self-efficacy among students with different levels of academic achievement at Kermanshah University of Medical Sciences. Journal of Advances in Medical Education & Professionalism, 3(2).
  13. Ghufron, M. N., & Risnawitaq, R. S. (2017). Teori-teori Psikologi (II; R. Kusumaningratri, Ed.). Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.
  14. Grotan, K., Sund, E. R., & Bjerkeset, O. (2019). Mental health, academic self-efficacy and study progress among college students - The SHoT study, Norway. Frontiers in Psychology, 10(JAN). https://doi.org/10.3389/fpsyg.2019.00045
  15. Handayani, F., & Nurwidawati, D. (2013). Hubungan Antara Self Efficacy dengan Prestasi Belajar Siswa Akselerasi. Character, 1(2).
  16. Kadang, G., & Patimang, Y. (2018). Gambaran burn out perawat di rumah sakit di Indonesia (Universitas Pelita Harapan). Universitas Pelita Harapan, Tangerang. Retrieved from http://repository.uph.edu/3272/
  17. Mailina, W. R., Zulharman, Z., & Asni, E. (2015). Hubungan Efikasi Diri dengan Nilai Objective Structured Clinical Examination (Osce) pada Mahasiswa Tahun Ketiga Fakultas Kedokteran Universitas Riau. Jurnal Online Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Riau, 2(2), 1–10.
  18. Manuntung, A. (2019). Terapi Perilaku Kognitif Terhadap Pasien Hipertensi. In Terapi Perilaku Kognitif Pada Pasien Hipertensi. Malang: Wineka Media.
  19. Masruroh, S., Saputra, O., Rodiani, R., Oktaria, D., & Utami, N. (2019). Hubungan Efikasi Diri terhadap Hasil Belajar Blok Emergency Medicine pada Mahasiswa Tingkat Akhir Fakultas Kedokteran Universitas Lampung. Jurnal Kesehatan Dan Agromedicine, 6(1). Retrieved from https://juke.kedokteran.unila.ac.id/index.php/agro/article/view/2245
  20. Novrianto, R., Marettih, A. K. E., & Wahyudi, H. (2019). Validitas Konstruk Instrumen General Self Efficacy Scale Versi Indonesia. Jurnal Psikologi, 15(1), 1. https://doi.org/10.24014/jp.v15i1.6943
  21. Pangestu, T. T. (2017). Hubungan antara efikasi diri dengan burn out pada perawat . Universitas Muhammadiyah Surakarta.
  22. Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. (2019). Retrieved December 23, 2022, from https://pddikti.kemdikbud.go.id/
  23. Pidda, R. (2017). Hubungan self efficacy dengan tingkat stres mahasiswa keperawatan program B2015 dalam menyelesaikan skripsi di Fakultas Keperawatan Universitas Andalas Tahun 2016. Universitas Andalas, Padang.
  24. Prestiana, N. D. I., & Purbandini, D. (2013). Hubungan antara efikasi diri (Self Efficacy) dan stres kerja dengan kejenuhan kerja (Burn out) pada perawat IGD dan ICU RSUD Kota Bekasi. SOUL: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Psikologi, 5(2). Retrieved from https://jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/soul/article/view/626
  25. Rosdiana, Y., Purwanti, S., & Prastiw, S. (2017). Hubungan Pelayanan Perawat dengan Kepuasan Pasien Rawat Jalan di Puskesmas Wisata Dau Malang. Nursing News, 2(2).
  26. Rozali, Y. A. (2015). Hubungan efikasi diri akademik dan dukungan sosial orang tua dengan penyesuaian diri akademik pada mahasiswa UEU Jakarta. Analitika: Jurnal Magister Psikologi Uma, 5(2).
  27. Sasmita, I. A. G. H. D., & Rustika, I. M. (2015). Peran Efikasi Diri dan Dukungan Sosial Teman Sebaya Terhadap Penyesuaian Diri Mahasiswa Tahun Pertama Program Studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Jurnal Psikologi Udayana, 2(2). https://doi.org/10.24843/jpu.2015.v02.i02.p16
  28. Schwarzer, R, & Jerusalem, M. (1995). Generalized Self-Efficacy scale. In J. Weinman, S. Wright, & M. Johnston (Eds.), Measures in health psychology: A user’s portfolio. Causal and control beliefs (pp. 35–37). Windsor, UK: NFER-NELSON.
  29. Schwarzer, Ralf. (1998, February 1). General Perceived Self-Efficacy in 14 Cultures. Retrieved December 23, 2022, from http://userpage.fu-berlin.de/~health/world14.htm
  30. Smith, G. D., & Yang, F. (2017). Stress, resilience and psychological well-being in Chinese undergraduate nursing students. Nurse Education Today, 49, 90–95. https://doi.org/10.1016/j.nedt.2016.10.004
  31. Stump, G. S., Husman, J., & Brem, S. K. (2012). The nursing student self-efficacy scale: Development using item response theory. Nursing Research, 61(3). https://doi.org/10.1097/NNR.0b013e318253a750
  32. Sujono, S. (2014). Hubungan antara efikasi diri (Self efficacy) dengan Problem Focused Coping dalam proses penyusunan skripsi Mahasiswa FMIPA UNMUL. EJournal Psikologi, 2(3), 238–248.
  33. Sukma, D. R. M. (2018). Pengaruh model Problem Based Learning terhadap hasil belajar siswa kelas IV pada pembelajaran tematik SD NEGERI Kecamatan Pringsewu tahun ajaran 2017/2018. Universitas Lampung, Bandar Lampung.
  34. The, H. Y., & Latifah, N. (2019). Pembelajaran dengan pengalaman langsung dan efikasi diri mahasiswa dalam menulis karya ilmiah. Metalingua: Jurnal Penelitian Bahasa, 16(2), 201. https://doi.org/10.26499/metalingua.v16i2.279
  35. Ulfah, S. H. (2010). Efikasi diri mahasiswa yang bekerja pada saat penyusunan skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta, Surakarta.
  36. Wibawa, I. M. Y. I. (2016). Hubungan self efficacy dengan tingkat stres mahasiswa dalam menyusun skripsi. Universitas Udayana, Denpasar.
  37. Wijaya, I. P. (2012). Efikasi diri akademik, dukungan sosial orangtua dan penyesuaian diri mahasiswa dalam perkuliahan. Persona:Jurnal Psikologi Indonesia, 1(1). https://doi.org/10.30996/persona.v1i1.14
  38. Yıldırım, N., Karaca, A., Cangur, S., Acıkgoz, F., & Akkus, D. (2017). The relationship between educational stress, stress coping, self-esteem, social support, and health status among nursing students in Turkey: A structural equation modeling approach. Nurse Education Today, 48. https://doi.org/10.1016/j.nedt.2016.09.014
  39. Yoenanto, N. H., & Rahardianto, A. I. (2014). Hubungan Antara Self-Efficacy dan Motivasi Berprestasi dengan Kecemasan Akademik pada siswa Program Sekolah RSBI di Surabaya. Jurnal Psikologi Industri Dan Organisasi, 3(3).